Minggu, 04 Desember 2016

Apa ini ? Penyesalan ?? Ah itu judul yang terlalu alay



Kebebasan adalah salah satu dari mimpiku. Bebas dari segalanya, terutama larangan. Aku tahu hidup ini dipenuhi dengan aturan-aturan tertentu. Dan aku tahu aku harus mentaati aturan tersebut. Jika tak suka aturan di hidup ini, silahkan mati saja (!).
Hai perkenalkan namaku Auryn Eddera . Aku terlahir dan hidup dengan penuh larangan. Dalam keluarga ku, sejak dini aku telah terbiasa dengan sikap keras ayahku. Sejak kecil aku memang seperti ini.
HAHAHAH.. dengan keadaan keluargaku yang seperti ini pastinya aku ingin mencari kebebasan diluar rumah ini. Dengan cara apa ?? Oh tentu sangat banyak kebebasan diluar sana.
Aku memiliki seseorang yang kurasa benar-benar menyayangiku dan menjagaku. Aku pun juga begitu aku benar-benar merasa nyaman dan cocok dengannya. Kami saling menyayangi sampai tiba saat itu, entah mengapa kami melakukannya........
Seiring berjalannya waktu dan kami pun menjalin hubungan yg mungkin cukup lama,, semakin hari sikapnya terhadapku semakin berlebihan. Aku pun muak melihatnya, mungkin saat itu aku benar-benar merasa tidak kuat.  Hingga pada akhirnya aku pun membuangnya dengan penuh amarah. Dan sekarang pun aku menyesalinya.
Terlalu disayang itu sangat memuakkan. Aku benci (!)
Pada intinya aku diperlakukan layak istri, bukan kekasih
Kurasa saat ini dia telah menemukan kebahagiaannya dengan orang lain.
Aku tau aku keliru. Aku minta maaf .
Aku tetap menyayanginya. Banyak pelajaran yang aku dapat darinya. Pelajaran baik dan buruk.

iloveyou

Minggu, 28 Agustus 2016

Auryn, Cavin , Sammy

"Harusnya aku ada disana. Harusnya aku ada di acara tersebut. Harusnya aku tahu acara itu tiba. Namun, tak ada seorang pun yang memberitahuku, tak ada yang mengundangku.
Lalu ? Aku menemui siapa di acara itu ? Sudah tak ada lagi yang harus kutemui. Dulu... dulu ada yang slalu ku temui, tapi saat ini tak ada.
Sebenarnya aku berharap bisa ada disana. Aku sudah menunggu lama acara itu.Tapi apa ?? Aku tak ada disana saat acara itu tiba.
Sungguh tak kusangka. Baru kali ini aku absen acara disana . Setiap tahun aku slalu hadir diacara-acaranya." .

Itulah kalimat kesal Auryn yang terus menerus di ungkapkannya lewat bibir mungilnya itu..
Auryn tau, ada seseorang yang menanti kedatangannya di acara itu. Sehingga membuat Auryn kesal terhadap orang-orang sekitar yang tak memberitau akan acara itu.
2 hari setelah acara itu pun Auryn tetap saja kesal. Karna hanya saat itulah Auryn bisa bertemu dengan Sammy...Cinta Pertama nya.... Namun cinta itu telah pudar , bahkan musnah . Tapi Auryn tetap terus menganggap bahwa Sam adalah temannya.

Tak ada rasa benci sama sekali antara Auryn terhadap Sam. Rasa cinta bisa menjadi benci, namu... Benci itu akan tumbuh lagi menjadi cinta. Jadii... kalimat "Cinta Jadi Benci"itu hanyalah mitos. Sekali cinta maka selamannya juga akan tetap cinta meski hati telah tersakiti sesakit-sakitnya.

Lalu bagimana dengan Cavin ?? Bukankah Cavin adalah kekasih Auryn ??
Yaaa, memang benar.
Tapi apa salahnya jika memang Auryn masih menyimpan hati kepada Sam (cinta pertama nya) ??
Cinta tak bisa begitu mudahnya untuk menghilang dari hati. Apalagi Sam tinggal dihati Sam sudah 4 tahun lamannya. Sehingga, ketika rasa itu hilang pun juga pasti sangat lama.
 Percayalah !!
Aurryn tetap mencintai Cavin !!. Tapii ada sedikit sela di hati nya untuk Sammy :)

Auryn memang tersakiti oleh Sammy. Auryn telah meninggalkan Sammy dengan cara yang tidak wajar alias mengakhiri suatu hubungan tanpa kesepakatan bersama . Auryin yang memutuskan untuk pergi.
Tapi apa ? sampai sekarang pun Auryn tetap mengenang semua tentang Sammy.
Sammy bukan pria yang baik. Malah jauh dari kata baik. Auryn tidak pernah memandang sisi buruk dari Sammy. Entah apa yang membuat Auryn masih saja menyimpan rasa terhadap Sammy. Padahal kekasih Auryn sangatlah lebih dari kata SEMPURNA.

Disisi lain, kesempurnaan seorang Cavin malah menjadi sangkar terhadap Auryn. Auryn layaknya Gadis Dalam Sangkar.
Auryn tak menyukai kesempurnaan Cavin itu. Auryn adalah gadis yang amat sangat benci terhadap aturan. Auryn benci dengan aturan.
Harusnya Cavin memberikan rasa nyaman terhadap Auryn. Tapi tidak !!>> Auryn merasa seperti Burung Dalam Sangkar.

Sampai kapankah Auryn akan sanggup dengan hidupnya saat ini ??

Senin, 22 Agustus 2016

Kembali Lagi

Aku telah kembali. Setelah lama sekali aku pergi dan sekarang aku masih bisa diberikan kesempatan untuk bertemu dengan kalian lagi :)
Tak ada yang berubah dari diriku. Aku tetap sama seperti yang dulu. Tak ada yang perlu dirubah dalam hidupku.
Hanya saja soal kisah cintaku.
Begitu banyak sekali kejadian tentang kisah hidupku, yang tak bisa ku tuliskan disini . Yang tak bisa ku ceritakan satu persatu di sini.
Perubahan tentang kehidupanku memang banyak, tapi bukan berarti sikapku berubah . Tetap sama

Aku akan menulis tentang kehidupan orang lain disini.
Bukan tentang hidupku lagi, melainkan hidup orang lain yang kurasa hampir sama dengan kehidupanku saat ini mungkin hingga mendatang nanti.

Nantikan tulisanku selanjutnya

Minggu, 21 Februari 2016

Mimpi Seorang LadyRose (Written on : 01 Nopember 2015)

Mimpii..
Mimpiku sempat dan bahkan pernah mnejadi nyata.
Mimpiku sempat kugapai :) yahh.. walaupun tak selalu nyata. Tapi setidaknya aku masih memiliki peluang untuk terus mewujudkannya dengan semangat dan doa :) .
Aku salalu berharap agar mimpiku terus menerus untuk mudah ku gapai.
Aku tak pernah putus asa untuk mewujudkannya.
Aku akan terus... terus... dan terus berlari untuk mengejarnya.
Mungkin orang lain menganggap bahwa mimpiku ini adalah mimpi yang bodoh,aneh dan konyol. Tapi tidak bagiku, setiap orang pasti memiliki mimpi. Bukan mimpi dalam tidur, melainkan ini benar-benar mimpi yang nyata.
Kurasaaa.. hidup semuanya berawal dari mimpi.
Berani bermimpi harus berani pula untuk mewujudkannya.

Mmimpi ku ini bukan soal kesuksesan atau masa depanku.
Mimpiku ini mungkin bisa dibilang berbeda dengan mimpi-mimpi orang pada umumnya. Dimana orang tersebut ingin mencapai kesuksesan dan kebahagiaan dalam hal jofoh,pekerjaan atau pun lainnya.
Tapi aku berbeda. Aku emmiliki mimpi yang tak orang lain pernah terpikirkan !!..
Mimpi yang kali ini ku bahas bukan tentang pekerjaan/jodoh. Mimpiku juga bukan soal kesusksesan. Tapi aku akan menganggap sukses jika memang benar-benar bisa mewujudkannya.
Tapi bukan berarti aku tak pernah menginginkan untuk tidak sukses. Akupun juga memiliki mimpi-mimpi untuk masa depanku nanti. Tapi yang aku bahas kali ini adalah mimpiku disamping mimpi-mimpiku yang lain.

Aku punya banyak sekali mimpi. Dan aku terus berusaha untuk mewujudkannya satu per satu mulai dari sekarang.

Mimpi yang ku bahas kali ini tentunya berkaitan dengan idolaku. Idola yang benar-benar sangat aku gemari semenjak aku mengenalnya.
Aku tidak pernah tau mengapa aku bisa segemar ini terhadap idolaku. Aku juga tidak pernah tau apa alasanku nisa menyukai idolaku ini.
Band idolaku. Band yang berasal dari Bali ini, band yang di gemari berjuta-juta ribu penduduk Bangsa Indonesia mulai dari kalangan anak-anak, remaja, dewasa, bahkan orang tua pun masih ada yang menjadi penggemar band ini.Band yang berdiri sejak tahun 1995 , band yang slalu membuatku lupa segalannya. "SUPERMAN IS DEAD" adalah namanya.
Entah mengapa aku benar-benar sangat menyukai band ini.
Aku sering menulis tentang band ini, aku sudah hobi menulis apapun yang berkaitan dengan band ini. Terkadang aku juga merasa bingung. Mengapa aku bisa menggilai band ini. Aku terlanjur menyayangi band ini dan tak ada seorangpun yang mempengaruhiku tentang band ini. Semua ini berasal dari diriku sendiri. Dan berawal pada sumber segalanya (hatiku). Aku tahu harus bagaimana lagi untuk mengungkapkan rasa gandrungku terhadap band satu ini.

Aku tau, aku tau bahwa dimata orang lain, band ini adalah termasuk band yang tergolong sejenis berandalan.
Ada beberapa tanggapan buruk (negatif) dari orang lain tentang band ini ataupun para penggemar band ini, diantarannya :
1. Cenderung berandalan
2. Tidak punya moral
3. Anak-anak nakal
4. Apalagi penggemarnya adalah seorang gadis. Pasti lebih buruk lagi anggapan orang terhadap band SID ini.
5. Truk adalah kendaraan populernya
6. Mengamen
7. Minum minuman keeas atau pun obat terlarang baik perempuan maupun laki-laki.

Yah memang benar OutSIDers dan LadyRose memang seperti itu, tapi TIDAK SEMUA. Mungkin hanya beberapa , tapi memang cenderung semua. Alhamdulillah untuk diriku sendiri aku tidak pernah dan tidak senakal LadyRose pada umumnya yang suka dengan miras dan meorokok pulaa....

Ada hal yang ingin aku sampaikan . Dimana aku mengenal seseorang yang saat ini menjadi pengisi hatiku. Aku bertemu dengannya juga ketika di konser. Seiring berjalannya waktu aku mengenalnya meskipun belum dalam.
Aku berharap bisa hadir di konser selanjutnya berrsamannya. Tapi apalah dayaku ?? Dia melarangku untuk hadir di konser lagi, karena memang ada sdikit masalah tentang dirinya. Baiklah aku tetap ikhlas dan rela untuk menerima keputusannya itu.
Tapi aku tetap berharap aku bisa hadis di konser SID walaupun tidak dengannya. Tapi aku ragu..
Entahlah bagaimana carannya aku untuk menyampaikan semua perasaanku ketulisan ini. Yang jelas aku merasa sangat kecewa dan kecewaaa.. benar-benar kecewa terhadapnya.

Bagaimana bisa aku berhenti untuk hadir dikonser ?? aku sudah terlanjur bisa menggapai mimpiku . Apakah aku harus berhenti ?? Tidakk, aku tak mau untuk berhenti. Jika memang ada kesempatanku untuk hadir di konser, maka aku akan tetap menghadiri kpnser tersebut dengan usahaku semaksimal mungkin.
Semoga aku terus di beri kesempatan oleh Allah untuk bisa mangkat. Semoga Onechan (kakak perempuan) juga selalu membantu ku dan bekerjasama denganku.
Dia melarangku untuk hadir dikonser dengan berbagai alasan yang cukup masuk akal.
Kami sering berdebat tentang hal ini, tapi alhasil aku kalah bicara dengannya.
Entah bagiman dengan konser-konser selanjutnya.
Aku masih belum memikirkan tentang hal itu.
Karena akhir akhir ini konser SID belum digelar di dekat wilayahku..

Kamis, 24 Desember 2015

Visi Misi Hidupku

Hidupku~~..
Aku memiliki banyak mimpi dan cita-cita,aku biasa menyebut dengan visi dan misi hidupku.
Slah satunya.

Visi ku : Aku ingin bisa bertemu dengan SID langsung dengan jarak yang dekat bahkan bisa berdialog dengan SID,juga aku ingin bisa mengambil gambar dengan SID.

Misi ku : Saat ini aku bersekolah di SMK mengambil jurusan pariwisata (perhotelan) peluang besar jika aku lulus nanti, aku bisa bekerja di hotel . Targetku adalah hotel-hotel besar di Surabaya. Yah.. aku akan berusaha untuk bisa bekerja disalah satu Hotel Surabaya. Di situlah aku berharap bisa bertemu dengan SID ketika mereka sedaang menginap dihotel tempat ku bekerja. Karna Surabaya tidak jarang di datangi SID,berkali-kali bahkan sering sekali SID menggelar konser di kota pahlawan tersebut


#minta komennya ya kak, bagi kalian yang punya blog

Menjadi Seorang LadyRose Fanatik

Aku benar-benar menyayangi Superman Is Dead. Aku benar-benar penggemar beratnya.
Hal ini ku buktikan ketika pertama kali aku hadir di konser SID,Tuban.. Dimana aku merasakan sensasi,sensasi yang begitu mendalam. Hingga aku menangis,karena aku begitu senang,bahagia dan tak menyangka aku bisa bertemu langsung dengan SID walau hanya dari kejauhan.
Inilah yang membuatku semakin menjadi-jadi untuk tetap terus mendukung band terkenal ini..
Aku menyukai SID karena cara mereka yang begitu bijaksana mencintai Bumi Pertiwi ini :) Apapun yang terjadi, aku akan tetap terus menjadi seorang LadyRose. Walaupun aku tidak bisa selalu hadir di konsernya :) aku mendukung mereka dengan cara lain.Mendukung mereka tidak harus selalu hadir di konsernya. Belum tentu mereka yang selalu hadir dikonser,memiliki cinta yang besar dan tulus untuk SID.

Minta komen dan sarannya ya kak, bagi kalian yang punya blog

Tetap menjadi LadyRose yang Kuat dan Tegar

Bukan maksutku untuk menjadi berandalan. Hanya satu yang ku impikan selama ini,bahwa aku hanya ingin bertemu dengan mereka,idola ku.
Terkadang orang lain menilai semua yang ku lakukan adalah keburukan semata. Dan aku menganggap mereka SALAH. Ku terima semua penilaian orang lain terhadap diriku.
Biarlah~~~ biarlah mereka menjadi orang terBODOH,dimana mereka hanya bisa menilai dan menilai tapi tak pernah mengerti alasan/maksut/lain-lain dari orang yang mereka nilai. Aku lelah menjelaskan kepada mereka satu persatu. Aku hanya bisa menulis semua yang kurasakan selama aku menjadi LadyRose di kumpulan tulisan-tulisanku ini.
Aku tidak akan terjatuh,aku tetap tegar dan kuat untuk menjadi seorang LadyRose.
Aku tetap mencintai menyayangi dan mendukung Superman Is Dead.


Minta komen dan sarannya ya kak, bagi kalian yang punya blog